oleh admin | Sep 8, 2023 | Berita Terkini, Industri, Inovasi dan Infrastruktur, Penelitian dan Pengabdian
Ada satu camilan yang hampir terlupakan dan sudah hampir hilang sebenarnya dengan namanya yang sangat unik, balung kethek. Adalah seorang seorang ibu dari dua balita bernama Nurhasanah tergerak hatinya untuk melestarikan camilan ini karena kecintaannya pada balung...
oleh admin | Jun 15, 2023 | Berita Terkini, Industri, Inovasi dan Infrastruktur, Informasi SDGs, Pendidikan Berkualitas, Penelitian dan Pengabdian, Prestasi
Departemen Fisika Universitas Diponegoro meluncurkan produk riset unggulan software IndoQCT bertempat di Ruang Aula lantai 6 gedung Acintya Prasada Fakultas Sains dan Matematika, kampus Undip Tembalang pada Rabu (14/6/2023). Peserta launching dari Rumah sakit dan...
oleh admin | Mei 22, 2023 | Berita Terkini, Industri, Inovasi dan Infrastruktur, Kemahasiswaan, Prestasi
Mahasiswa Fakultas Sains dan Matematika Universitas Diponegoro kembali menorehkan prestasi Internasional. Pada 27 April – 1 Mei 2023, mahasiswa yang tergabung dalam tim Smart Material Research Center (Smarc) mengikuti Istanbul International Invention Fair (ISIF) dan...
oleh admin | Des 23, 2022 | Berita Terkini, Industri, Inovasi dan Infrastruktur, Kehidupan Sehat dan Sejahtera, Penelitian dan Pengabdian
Lanjutan Part 1.Bapak Ricky Prawira, perawat asal Palembang yang menempuh studi Magister Keperawatan Universitas Diponegoro memberikan respon apakah sudah ada standard operasional prosedur (SOP) dalam penggunaan generator ozon medis untuk terapi luka DM?. Penjelasan...
oleh admin | Des 15, 2022 | Berita Terkini, Industri, Inovasi dan Infrastruktur
Center for Plasma Research Fakultas Sains dan Matematika Universitas Diponegoro berkesempatan menyelenggarakan diskusi ‘Reboan” yakni diskusi saintifik aplikasi plasma yang diadakan setiap hari Rabu. Pada edisi rabu 14 Desember 2022 ini, secara khusus mengundang...
oleh admin | Nov 30, 2022 | Berita Terkini, Industri, Inovasi dan Infrastruktur, Kehidupan Sehat dan Sejahtera, Penelitian dan Pengabdian
Diskusi yang menarik dan terasa hangat diselenggarakan pada hari Rabu, 7 Desember 2022 dan 30 November 2022, bertempat di Aula Acyntia Prasada lantai 6, Gedung termegah di Fakultas Sains dan Matematika Universitas Diponegoro. Diskusi yang dikemas dalam bentuk Focus...